Perpustakan
ITEKES Muhammadiyah Kalimantan Barat
BintangPusnas Edu
Koleksi buku digital untuk perpustakaan Sekolah dan Perguruan Tinggi dari Perpustakaan Nasional RI
Tentang Perpustakaan
Perpustakaan Institut Teknologi dan Kesehatan Muhammadiyah Kalimantan Barat merupakan perpustakaan perguruan tinggi yang berfungsi sebagai wahana pendidikan, penelitian, pelestarian informasi, dan rekreasi untuk meningkatkan kecerdasan dan keberdayaan bangsa. Adapun tujuan didirikannya perpustakaan institut teknologi dan kesehatan muhammadiyah kalimantan barat adalah untuk mendukung tercapainya visi dan misi dari Institut Teknologi dan Kesehatan Muhammadiyah Kalimantan Barat, khususnya dalam pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi.

Jam Operasional
- Senin – Kamis 08.00 – 18.00 WIB
- Jumat 10.00 – 18.00 WIB
Tanggal Merah & Hari Libur Nasional TUTUP
Alamat
Jalan Sungai Raya Dalam Gg. Ceria V No. 10, Sungai Raya Dalam, Kecamatan Sungai Raya, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, 78117
perpustakaanstikmuhptk@gmail.com
Nomor Telepon
(0561) 711837
Berita Perpustakaan

E-Library ITEKES
Merupakan koleksi digital milik perpustakaan ITEKES Muhammadiyah Kalimantan Barat yang bisa di akses secara gratis di platform windows, dan android. Cukup dengan mendownload aplikasi, dan mendaftarkan diri secara online. E-library ITEKES Muhammadiyah Kalimantan Barat. Memiliki 2 penerbit digital antara lain Penerbit Kubuku dan Penerbit Digido. Aplikasi desktop yang sangat mudah diinstal dan diakses serta memiliki banyak koleksi e-book kesehatan sesuai dengan kebutuhan prodi di ITEKES Muhammadiyah Kalimantan Barat.

Jam Operasional Perpustakaan
Perpustakaan ITEKES Muhammadiyah Kalimantan Barat memiliki jam operasional dalam memberikan layanan kepada pengguna perpustakaan. Diantaranya pada hari kerja mulai dari senin hingga jumat, dari pukul 08.00 s/d 18.00 Wib, Selain itu Layanan Perpustakaan ITEKES Muhammadiyah akan tutup mengikuti tanggal merah maupun hari libur nasional, Silahkan berkunjung keperpustakaan menyesuaikan dengan jam operasional yang sudah tertera di atas.

Layanan Perpustakaan
Perpustakaan ITEKES Muhammadiyah Kalimantan Barat menyedikan berbagai jenis layanan kepada pengguna dalam rangka memenuhi kebutuhan informasi bagi pemustaka. Adapun layanan yang disediakan oleh Perpustakaan ITEKES Muhammadiyah Kalimantanm Barat antara lain : layanan informasi pengguna, layanan OPAC, layanan keanggotaan, layanan usulan koleksi, layanan sirkulasi, layanan refrensi, layanan berkala mutakhir, layanan computer station, layanan multimedia, layanan internet, layanan baca ditempat,, layanan fotocopy, layanan bi corner, layanan serah terima karya ilmiah, layanan bebas perpustakaan dan layanan kritik saran.
Pendaftaran Anggota
Merupakan layanan administrasi perpustakaan untuk memudahkan pemustaka dalam mendaftarkan diri menjadi anggota perpustakaan secara online pada link di bawah ini
Bebas Perpustakaan
Berikut adalah beberapa formulir yang wajib di isi oleh pemustaka yang ingin melakukan penyerahan karya ilmiah dan pengajuan bebas perpustakaan di unit Perpustakaan ITEKES Muhammadiyah Kaliamantan Barat
E-Learning
Sevima EdLink mengubah cara Anda melakukan pembelajaran online termasuk berdiskusi, video conference, atau menyelesaikan tugas dan kuis. Dilengkapi integrasi dengan Sevima SiAkad.
Usulan Koleksi
Berikut adalah formulir usulan untuk koleksi buku-buku yang akan di adakan oleh Perpustakaan Institut Teknologi dan Kesehatan Muhammadiyah Kalimantan Barat.
school hours
M-F: 8am – 18:00pm
Address
Jalan Sungai Raya Dalam Gg. Ceria V No. 10
Phone
(0561) 711837